Cerita dan Asal Usul Stiker Trash Dove di Facebook Yang Viral

Asal Mula Stiker 'Trash Dove' -- Stiker yang satu ini sekarang sedang viral-viralnya dan hampir bisa kita lihat setiap hari di jejaring sosial nomor satu dunia, Facebook.

Cerita dan Asal Usul Stiker Trash Dove di Facebook Yang Viral | THE 330K

Stiker burung merpati ungu ini bernama 'Trash Dove' atau merpati tempat sampah yang dibuat oleh seorang pelukis bernama Syd Weiler asal Florida pada september 2016 lalu dan kemudian dijadikan stiker iPhone pada bulan Januari 2017. Namun 'Trash Dove' mulai viral karena munculnya sebuah video dari thailand baru-baru ini, namun banyak orang yang tidak nyaman dengan isi video tersebut karena isinya yang dikategorikan untuk kalangan orang dewasa.

Cerita dan Asal Usul Stiker Trash Dove di Facebook Yang Viral | THE 330K

Syd Weiler, pencipta stiker itu pun mengaku terkejut dengan fenomena yang muncul karena stikernya.

Lalu apa yang menyebabkan stiker burung merpati ungu ini menjadi viral di internet? Menurut portal Thailand, Khao Sod, satu teori adalah perkataan burung (nok dalam Thailand), juga merupakan perkataan untuk menceritakan seseorang yang bujang tanpa harapan atau menderita karena cinta tak berbalas.

'Trash Dove' kini bukan saja menjadi stiker, tapi sudah turut menjadi meme serta ikon internet

Namun, ada beberapa netizen yang menganggap burung ini sangat menyebalkan karena seringkali di pakai untuk spam komentar hingga chat.

Itulah asal usul dari stiker burung merpati ungu yang sempat viral di sosial media facebook baru-baru ini, silahkan bagikan ke teman-teman kamu.

Belum ada Komentar untuk "Cerita dan Asal Usul Stiker Trash Dove di Facebook Yang Viral"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel